Assalamualaikum wr. wb., Selamat malam untuk para pembaca blog catatankaki yang masih belum tidur. Pada malam yan sangat dingin dan sunyi ini saya akan berbagi kepada para pembaca sekalian trik untuk supaya pageview blog kita dapat meningkat dengan cepat, pageview atau dalam bahasa indonesianya berarti tampilan halaman yaitu jumlah dari setiap halaman blog kita yang dibaca oleh pengunjung blog, semakin banyak pengunjung tersebut membuka halaman blog kita maka semain banyak pula Pageview tersebut.
Baca juga postingan lainnya yang berkaita dengan "Trik Iklan" berikut ini :
Biasanya kita sangat berbangga dan merasa peruangan kita tidak sia-sia dalam mengurus blog jika Pageview atau tamilan halaman blog kita meningkat setiap harinya dibarengi dengan peningkatan pengunjung, tapi jika sebaliknya maka kita akan merasa loyo dan kurang bergairah mengurus blg jika tampilan halamannya sangat sedikit. Maka dari itu saya memberitahukan cara cepat untuk meningkatkan jumlah Pageview atau tampilan halaman.
Untuk meningkatkan tamilan laman dengan cepat kita perl menggunakan fasilitas Reload/Refresh Otomatis, cara kerjanya ialah halaman blog kita akan otomatis mereload atau merefresh sehingga setiap kali halaman halaman blog kita mereload atau merefresh akan terhitung satu kali menampilkan halaman.
Baca juga tips menarik lainnya berikut ini :Langsung saja caranya, anda harus masuk ke akun blog masing-masing, kemudian masuk ke menu template lalu pilih edit HTML. Setelah anda masuk lalu cari kode </head>, untuk mempermudah tekan Ctrl+F, setelah dapat masukkan kode berikut di sebelah bawah kode </head>,
<meta content='200' http-equiv='refresh'/>
atur waktu sesuai yang diinginkan dengan mengubah angka 200 sesuai dengan keinginan, waktu tersebut dihitung detik jadi kalau anda memasang 120 mak setiap 2 menit maka halaman blog anda akan mereload dengan sendirinya.
Sekian dulu artikel saya mengenai Trik Jitu Cepat Meningkatkan Pageview Blog, semoga artikel ini dapat bermanfaat untuk para embaca sekalian dan angan lupa untuk meningalkan komentar anda disebelah bawah artikel ini.
No comments:
Post a Comment